Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Aldila Diantara Para Legenda Tenis Indonesia di Grand Slam

iMSPORT.TV - Prestasi petenis Indonesia di berbagai event internasional, memang masih minim. Tapi bukan berarti tak ada prestasi yang membanggakan. Ada sejumlah petenis yang perjuangannya mampu mengharumkan nama bangsa di kancah intenasional. Salah satunya saat ini ada Aldila Sutjiadi. Dila baru-baru ini mencapai prestasi yang luar biasa. Melakukan debut di nomor ganda campuran, Aldila yang berpasangan…

Read More

Aldila Sutjiadi Masih Main Di Roland Garros 2023

iMSPORT.TV - Setelah didiskualifikasi di nomor ganda putri, petenis Indonesia Aldila Sutjiadi berhasil melaju ke semifinal French Open 2023 lewat jalur ganda Campuran. Sebelumnya Aldila dan pasangan ganda putrinya, Miyu Kato jadi perbincangan banyak orang menyusul insiden di Perempatfninal, Minggu 4/6. Dila/Kato didiskualifikasi karena Kato dianggap sengaja memukul bola ke arah ball girl sampai menangis. Ketidakberuntungan yang…

Read More

Tragedi Novak DJokovic Menimpa Aldila/Kato

iMSPORT.TV - Kejadian Novak Djokovic didiskualifikasi saat putaran keempat turnamen US Open 2020 kembali terulang di ajang French Open 2023. Kali ini korban nya adalah petenis Indonesia Aldila Sutjiadi yang berpasangan dengan Miyu Kato asal Jepang. Dila/Kato harus berhenti ditengah set kedua putaran ketiga French Open 2023 melawan Marie Bouzkova/Sara Sorribes Tormo. Dila/Kato yang unggul 3-1 di…

Read More

Panggil Legenda, Tenis Putri Indonesia Dapat Emas SEA Games

iMSPORT.TV - Tim Tenis beregu putri Indonesia yang beranggotakan Aldila Sutjiadi, Priska Nugroho, Jessy Rompies dan Beatrice Gumulya berhasil meraih medali emas SEA Games Kamboja, Selasa 9 Mei 2023. Di final, tim putri Merah Putih membekap unggulan teratas sekaligus juara bertahan, Thailand dengan 2-1. Kemenangan Indonesia dipersembahkan ganda, Aldila Sutjiadi /Jessy Rompies yang menang atas duet…

Read More

Aldila Sutjiadi Sukses Masuk Ranking Top 30 Dunia

iMSPORT.TV - Petenis putri Indonesia, Aldila Sutjiadi berhasil memenuhi targetnya tahun ini yakni masuk Top 30 ranking ganda (Doubles) dunia. Menurut daftar peringkat WTA terbaru yang rilis resmi Senin (20/3), posisi Aldila naik 2 tingkat ke posisi 30. Ini semua berkat tambahan 390 poin dari keberhasilan menjadi semifinalis WTA 1000, BNP Paribas Open di Indian Wells…

Read More

Aldila Akhirnya Bisa Balas Dendam

iMSPORT.TV - Kejutan besar terjadi di babak kedua ganda putri BNP Paribas Open setelah petenis putri Indonesia, Aldila Sutjiadi berhasil mengalahkan pasangan tuan rumah, Coco Gauff/Jessica Pegula. Berpasangan dengan Miyu Kato (Jepang), Mereka berhasil menjungkalkan andalan tuan rumah dengan skor akhir, 6-4 4-6 12-10. Aldila dan Kato beraksi di ASB Classic photo by: Bola.com "Stress, tapi puas akhirnya…

Read More

iMSPORT Magazine – Ngobrol Bareng Aldila

iMSPORT.TV - Petenis Putri Indonesia, Aldila Sutjiadi baru-baru ini berhasil meraih gelar juara keduanya di tahun ini usai menjuarai ATX Open 2023. Pada awal februari lalu, minsport berkesempatan ngobrol bareng dila nih. Membahas tentang hobinya dia, dan yang paling penting bagaimana caranya bisa bertanding di Grand Slam? Yuk simak langsung di video ini: (fid) Berita Lain: Aldila Sutjiadi Juara…

Read More

Aldila Sutjiadi Juara Turnamen Tenis WTA ATX Open 2023

iMSPORT.TV - Aldila Sutjiadi tampil impresif dengan meraih kemenangan di turnamen WTA sekaligus juara di ATX Open 2023, atas Nicole Melichar-Martinez/Ellen Perez dengan skor 6-4, 3-6, dan 10-8 di Westwood Country Club, Austin, Amerika Serikat. Petenis putri asal Indonesia (Aldila Sutjiadi) yang berpasangan dengan petenis Australia, Erin Routliffe menjadi yang terbaik usai berhasil mengalahkan unggulan pertama…

Read More

Aldila Sutjiadi, Petenis Yang On Fire!

iMSPORT.TV - Mengintip dari arena tenis lapangan, tidak sedikit atlet tenis kita yang prestasinya bisa jadi catatan. Memang belum seperti Yayuk Basuki, tapi ada salah satu petenis yang kini bisa seperti Yayuk, namanya adalah Aldila Sutjiadi. Aldila berkarier sebagai petenis profesional sejak 2010, dan sudah mengukir banyak prestasi. Mulai dari sapu bersih medali emas di PON…

Read More

Aldila Sutjiadi Amankan Tiket 16 Besar Australia Open 2023

iMSPORT.TV - Atlet tenis Indonesia, Aldila Sutjiadi yang turun di nomor ganda putri, berhasil menunjukkan dominasinya di Australia Open 2023 dengan memastikan langkahnya merebut tiket putaran ketiga usai mengalahkan Camila Osorio (Kolombia)/Maria Bouzkova (Ceko) dengan skor 6-3, 6(4)-7(7), dan 6,3, di Court 17 Melbourne Park, Jumat, 20 Januari 2023. Aldila Sutjiadi yang berpasangan dengan petenis Jepang,…

Read More

Aldila Sutjiadi Melaju ke Babak Kedua Turnamen Tenis Australia Open 2023

iMSPORT.TV - Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi berhasil melaju ke babak kedua turnamen tenis Grand Slam Australia Open 2023 usai mengalahkan pasangan Kaitlyn Christian(Amerika Serikat)/ Danka Kovincic (Montenegro) 7-6, 6-2 di State Sport Centre in Sydney, Australia, pada Kamis, 19 Januari 2023. Aldila yang berpasangan dengan petenis putri asal Jepang, Miyu Kato dijadwalkan bertanding sehari sebelumnya,…

Read More