Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Proliga 2025 : Bandung BJB bungkam Yogya Falcons

iMSPORT.TV – Tim bola voli putri Bandung BJB Tandamata, meraih kemenangan perdana mereka di Proliga 2025, setelah kalahkan Yogya Falcons, skor 3-0 (25-15, 25-19, 25-19), Minggu, (5/1/2025). Sebelumnya, Bandung BJB kalah melawan Popsivo Polwan, Sabtu (4/1/2025) Pada laga hari ketiga yang digelar di GOR Jatidiri Semarang, Jawa Tengah, ini Bandung BJB Tandamata tampil agresif dan menyerang sejak…

Read More

Yogya Falcons gelar Yogya Volley Cup 2024, Jelang Proliga 2025

iMSPORT.TV –  Yogya Falcons menggelar turnamen voli bertema Yogya Volley Cup 2024, persiapan jelang bergulirnya kompetisi liga voli profesional Proliga 2025, yang digelar di Gelanggang Olahraga (GOR) Pangukan, Sleman, Yogyakarta, 19 hingga 22 Desember. Turnamen Yogya Volley Cup 2024 akan diikuti empat peserta tim putri, yakni Yogya Falcons, Ganevo, Baja 78, dan Yuso Yogyakarta. "Yogya Volley Cup…

Read More

Gempar! Pevoli Cantik Sabina Altynbekova bela Yogya Falcons Bermain di Proliga

iMSPORT.TV - Pevoli cantik asal Kazakhstan, Sabina Altynbekova mengonfirmasi keputusannya membela tim debutan Yogya Falcons yang akan berlaga di Liga voli Indonesia 'Proliga 2025'. Kehadirannya di Proliga 2025 mendapat sorotan dari pecinta voli Tanah-Air. Berikut beberapa hal yang perlu Sporters ketahui tentang Sabina. Sabina Altynbekova dipastikan mentas di Indonesia bersama tim debutan Yogya Falcons Volleyball untuk…

Read More